solusi bagi blog tidak bisa menampilkan lebih dari 1 posting

solusi bagi blog tidak bisa menampilkan lebih dari 1 posting

Assalamualaikum.
Apabila anda mempunyai blog di blogger lantas tidak bisa memunculkan lebih dari 1 posting di halaman utama blog,padahal anda sudah melakukan settingan dengan benar di tata letak maupun di setelan yang mengatur jumlah posting di halaman utama namun hasilnya sama saja yaitu 1.Ini merupakan suatu hal yang menjengkelkan bukan? namun jangan khawatir karena ini bisa anda atasi sendiri tanpa harus merubah template.Dalam kasus ini mungkin anda harus mengecek kembali postingan yang baru saja anda publikasikan,karena disinilah biasanya letak permasalahannya.

Berikut cara mengatasi homepage blogger yang tidak bisa memunculkan lebih dari 1 postingan
1.Pertama-tama yang harus anda lakukan adalah masuk atau login ke www.blogger.com dengan menggunakan akun masing-masing. .
2.Selanjutnya silahkan anda klik salah satu nama blog anda yang dihalaman homepage nya tidak bisa memunculkan lebih dari 1 posting (apabila blog yang anda miliki lebih dari 1 ).Contoh seperti gambar dibawah ini.
solusi bagi blog tidak bisa menampilkan lebih dari 1 posting

3.Berikutnya silahkan anda klik post,seperti contoh gambar dibawah ini.
solusi bagi blog tidak bisa menampilkan lebih dari 1 posting

4.Nanti akan muncul daftar postingan yang pernah anda publikasikan,silahkan klik edit di postingan yang terbaru,seperti contoh gambar dibawah ini.
solusi bagi blog tidak bisa menampilkan lebih dari 1 posting

5.Berikutnya anda akan dibawa masuk ke halaman input entri post,dihalaman ini silahkan anda geser kursor anda beberapa baris setelah gambar pertama,seperti contoh gambar dibawah ini.
solusi bagi blog tidak bisa menampilkan lebih dari 1 posting

6.Berikutnya silahkan anda klik insert jump break,seperti contoh gambar dibawah ini.
solusi bagi blog tidak bisa menampilkan lebih dari 1 posting

Sehingga hasilnya akan seperti ini.
solusi bagi blog tidak bisa menampilkan lebih dari 1 posting

7.Langkah terakhir silahkan klik perbaharui,seperti contoh gambar dibawah ini.
solusi bagi blog tidak bisa menampilkan lebih dari 1 posting

Silahkan anda kunjungi halaman homepage blog anda,maka halaman homepage anda akan kembali seperti biasa.
Demikianlah caranya,cukup mudah bukan?
Terimakasih telah berkunjung dan semoga bermanfaat.
Assalamualaikum.

Berkomentarlah dengan kata-kata yang baik dan dilarang mencantumkan link berbau pornografi,iklan